Induksi Matematika Induksi matematika merupakan materi yang menjadi perluasan dari logika matematika . Logika matematika sendiri mempelajari pernyataan yang bisa bernilai benar atau salah, ekivalen atau ingkaran sebuah pernyataan, dan juga berisi penarikan kesimpulan. Induksi matematika menjadi sebuah metode pembuktian secara deduktif yang digunakan untuk membuktikan suatu pernyataan benar atau salah. Dimana merupakan suatu proses atau aktivitas berpikir untuk menarik kesimpulan berdasarkan pada kebenaran pernyataan yang berlaku secara umum sehingga pada pernyataan khusus atau tertentu juga bisa berlaku benar. Dalam induksi matematika ini, variabel dari suatu perumusan dibuktikan sebagai anggota dari himpunan bilangan asli. Lihat juga materi StudioBelajar.com lainnya: Integral Substitusi & Integral Parsial Fungsi Kuadrat Ada tiga langkah dalam induksi matematika yang diperlukan untuk membuktikan suatu rumus atau pernyataan. Langkah-langkah tersebut adalah : Membuk...
DAFTAR PUSTAKA judul postingan : persamaan dan pertidaksamaan rasional penulis/sumber : soalfismath dan M4TH-LAB tahun penulisan materi : 2019 dan 2018
Agustus 02, 2021 Nilai mutlak ini ada hubungannya dengan deret hitung. Nilai mutlak menggambarkan jarak nomor di baris nomor dari 0 tanpa mempertimbangkan jumlah dari arah mana nol terletak. Nama lainnya adalah nilai absolut atau modulus. Dapat dikatakan bahwa nilai mutlak merupakan sebuah nilai suatu bilangan yang dihitung dari jarak bilangan itu dengan nol (0), sehingga bilangan yang dinilaimutlakkan selalu bernilai positif. Secara formal, nilai mutlak x didefinisikan dengan Atau bisa ditulis : | x | = -x jika x ≥ 0 | x | = -x jika x < 0 Definisi diatas bisa di maknai sebagai berikut : Nilai mutlak bilangan positif ataupun nol ialah bilangan itu sendiri Nilai mutlak bilangan negatif yaitu lawan dari bilangan tersebut. | 7 | = 7 | 0 | = 0 | -4 | = -(-4) = 4 Maka, jelas bahwasanya nilai mutlak tiap bilangan real akan selalu memiliki nilai positif atau nol. Persamaan √x2=x bernilai benar jika x ≥ 0. Untuk x < 0 , maka √x2=−x . ...
Komentar
Posting Komentar